Posted by : Unknown
Minggu, 03 Juni 2012
Internet Download Manager merupakan suatu software untuk meningkatkan kecepatan download di internet. Kelebihan IDM yaitu mampu meningkatkan performa kecepatan download sampai 5 kali lipat (bahkan lebih) sekaligus melakukan pause, serta schedule jadwal download. Dengan software download ini, sebuah kegiatan download akan terasa sangat mudah dilakukan. Jika suatu saat koneksi internet kita tiba-tiba terputus (disconected) ataupun tiba-tiba listrik padam (kejadian rutin di negara tercinta kita), file yang belum selesai kita download bisa dilanjutkan kembali tanpa perlu takut file rusak yang sering terjadi saat kita mendownload dengan menu bawaan dari browser seperti Mozilla, Internet Explorer maupun Google Chrome.
Screenshot :
Internet Download Manager (IDM) mendukung penggunaan proxy server, ftp dan protokol http, firewall, redirects, cookies, otorisasi. Kelebihan IDM adalah kemampuannya di integrasikan kedalam browser kesayangan kita. Browser yang didukung IDM adalah :
- Microsoft Internet Explorer,
- Netscape,
- Opera,
- Mozilla Firefox,
- Mozilla Firebird,
- MSN Explorer,
- AOL,
- Avant Browser,
- MyIE2,
- Google Chrome
- Dan browser Popular lain.
Dengan terintegrasinya IDM (Internet Download Manager) kedalam browser, akan mempermudah kegiatan kita mendownload. Misal Anda membuka situs youtube, dan Anda tertarik untuk mendownload salah satu film di youtube, maka dengan mudah Anda bisa mendownloadnya, cukup dengan beberapa klik (lihat contoh gambar di bawah.)
Download IDM 6.11 Final Build 7 Full Patch
Pass : zonasoftware
Semoga Bermanfaat